Monday, 17 March 2014

SISTEM PEREKONOMIAN KAPITALIS



Definisi Kapitalisme :

Kapitalisme merupakan sistem ekonomi dan sosial yang cenderung ke arah pengumpulan kekayaan oleh individu tanpa gangguan kerajaan dan berasaskan keuntungan. Kapitalisme berasal dari perkataan ‘ capital ‘ yang bermaksud “modal”. Dikenali sebagai laissez faire. Tujuan utama Kapitalisme ialah mengaut keuntungan sebanyak mungkin. Ringkasnya Kapitalisme adalah sistem ekonomi bebas berasaskan pemilikan harta sendiri serta perniagaan atau perusahaan bermatlamatkan keuntungan, kewangan dan kebendaan.

Ciri-ciri sistem ekonomi Kapitalis :

1.   Pengakuan yang luas atas hak-hak pribadi
2.   Perekonomian diatur oleh mekanisme pasar
3.   Manusia dipandang sebagai mahluk homo-economicus, yang selalu mengejar kepentingann (keuntungan) sendiri
4.   Paham individualisme didasarkan materialisme, warisan zaman Yunani Kuno (disebut hedonisme)


Keunggulan System Ekonomi Kapitalis

Berdasarkan pada prinsip-prinsip system ekonomi kapitalis dapat dinilai bahwa disana terdapat keunggulan-keunggulan dari sudut pandang tertentu dibanding denganekonomi lainya.

1.   Efektifitas produksi

·        Adanya persaingan yang kuat yang menyebabkan setiap individu selaluberusaha untuk maju.

·        Kualitas barang lebih terjamin karena untuk dapat bersaing di pasaran setiapindividu harus berusaha menghasilkan barang yang berkualitas baik.

·        Kualitas pelayanan terjamin karena merupakan faktor yang sangat pentingdalam bersaing

·        Biaya produksi rendah sehingga produksi barang dan jasa cepat berkembang,disebabkan kurangnya intervensi pemerintah

·        tidak adanya pajak pemerintahterhadap pihak produsen. 

2.   Kreatifitas

·        Ide-ide dan inofatif masyarakat menjadi tinggi karena adanya kebebasanmelakukan segala hal yang terbaik dirinya.

·        Sangat aktual dalam menghadirkan produk baru, karena system ekonomicapital pada prinsipnya mencari sesuatu (barang dan jasa) untuk keperluanpemuasan kebutuhan.

·        Tiap-tiap individu sebagai warga negara diberi kebebasan memilih pekerjaanyang ia sukai dengan bakatnya.

3.   Penghimpunan harta

·        Belum ada system ekonomi melebihi akumulasi kekayaan dari system ekonomi kapitalis.

·        Cepat dalam melahirkan daftar miliyader-miliyader baru.

Kerapuhan sistem ekonomi kapitalis

·        Sistem ekonomi kapitalis ini telah menciptakan berbagai macam krisis-krisis pada dunia. Bahkan terlalu seringnya krisis ekonomi yang terjadi di berbagai Negara menunjukan rapuhnya sistem ekonomi kapitalis.

·        Sistem ekonomi kapitalis ini pun telah sukses menciptakan kesenjangan sosial antar masyarakat dan membuat golongan dalam masyarakat yaitu golongan masyarakat kaya dan golongan masyarakat miskin.


·        sistem ekonomi kapitalis gagal mengatasi masalah-masalah seperti masalah pengangguran, kemiskinan, dan lainnya.


Ref:

No comments:

Post a Comment